Setup Relay Authentication di Postfix

Setup Relay Authentication di Postfix – Assalamualaikum, pada artikel ini kita akan membahas setup relay authentication di postfix. Dimana pada server postfix akan dilakukan relay ke server SMTP Relay Kami menggunkaan Rocky Linux 9.4 (Blue Onyx) dengan kondisi service postfix sudah diinstall. Baca juga : Mengatasi Tracking Center Log Proxmox Mail Gateway Kosong (Tidak Muncul) … Read more

Mengatasi Postfix mail system is not running Zimbra

Mengatasi Postfix mail system is not running Zimbra – Assalamualaikum, beberapa waktu yang lalu ada salah satu pelanggan mengalami kendala ketika melakukan pengiriman email dengan error pada zimbra.log seperti berikut : Analisa awal yang kami tangkap ialah salah satu services zimbra ada yang mengalami stopped, terutama services MTA. Namun semua services zimbra terpantau running semua. … Read more

Membuat User Hanya Bisa Kirim Email (Tidak Bisa Terima) di Zimbra

Membuat User Hanya Bisa Kirim Email (Tidak Bisa Terima) di Zimbra – Assalamualaikum, jadi pada artikel ini sebenernya masih sama atau masih berhubungan dengan artikel yang dibuat pada 25 April yang lalu, yaitu terkait request dari salah satu klien ditempat kerja kami. Baca juga Artikel 25 April : Membuat User Hanya Bisa Terima Email di … Read more

Membuat User Hanya Bisa Terima Email di Zimbra

Membuat User Hanya Bisa Terima Email (Tidak Bisa Kirim Email) di Zimbra – Assalamualaikum, jadi ada salah satu klien yang request untuk minta salah satu usernya hanya bisa melakukan terima email aja dan tidak bisa mengirim email. Secara default di zimbra tidak bisa melakukan request tersebut, maka konfigurasi ini akan dijalankan dari sisi postfix, berikut … Read more