Setup Relay Authentication di Postfix

Setup Relay Authentication di Postfix – Assalamualaikum, pada artikel ini kita akan membahas setup relay authentication di postfix. Dimana pada server postfix akan dilakukan relay ke server SMTP Relay Kami menggunkaan Rocky Linux 9.4 (Blue Onyx) dengan kondisi service postfix sudah diinstall. Baca juga : Mengatasi Tracking Center Log Proxmox Mail Gateway Kosong (Tidak Muncul) … Read more

Mengatasi Tracking Center Log Proxmox Mail Gateway Kosong (Tidak Muncul)

Mengatasi Tracking Center Log Proxmox Mail Gateway Kosong (Tidak Muncul) – Assalamualaikum, Saya mendapati kendala dimana Tracking Center di Proxmox Mail Gateway kosong (tidak muncul / tidak terupdate). Issue ini biasanya berasal dari service rsyslog yang ada pada server Proxmox Mail Gateway. Untuk mengatasinya dapat menjalankan command berikut : Baca juga : Mengatasi Cannot load … Read more

Mengatasi Cannot load /opt/zimbra/common/lib/apache2/modules/libphp7.so Zimbra

Mengatasi Cannot load /opt/zimbra/common/lib/apache2/modules/libphp7.so Zimbra – Saat melakukan instalasi zimbra 10 kami mendapati error seperti berikut ketika proses start service apache zimbra : Berikut lognya : Jika dilihat error diatas didapati tidak ada file libphp7.so di direktori /opt/zimbra/common/lib/apache2/modules/ Di dapati yang ada hanya file libphp.so , bukan file libphp7.so Saya sudah mencoba melakukan reinstall zimbra … Read more

Zimbra Referrer-Policy best practice

Header “Referrer” adalah header HTTP yang ditambahkan oleh browser web setiap kali ada permintaan. Pengguna Zimbra referrer yang menerima email dengan tautan atau gambar di antarmuka web Zimbra mungkin tanpa sadar berbagi informasi server Zimbra saat mengeklik tautan atau melihat gambar sebaris. Misalnya ketika email diteruskan dari satu organisasi ke organisasi lain, penerima akhir dapat … Read more

Mengatasi Outlook 2013 Error 0x800CCC13 Cannot connect to the network

Mengatasi Outlook 2013 Error 0x800CCC13 Cannot connect to the network – Assalamualaikum, pada artikel kali ini, saya akan membahas error pada mail client outlook yang menggunakan mail server zimbra, maka artikel ini akan saya masukan kekategori zimbra ya. Nah pada kejadian hari ini, saya menemukan salah satu client yang mengalami kendala pada mail clientnya, dimana … Read more

Konfigurasi Relay Per Domain Zimbra

Konfigurasi Relay Per Domain Zimbra – Assalamualaikum, sebelumnya saya pernah menulis bagiamana cara membuat relay per user di zimbra. Baca juga : Membuat Relay per user di Zimbra 8.8 Nah pada artikel ini saya akan menulis bagaimana cara membuat atau kongiruasi relay per domain di zimbra, dimana domain yang dimaksud ini ialah domain tujuan ya, … Read more

Instalasi SSL Certificate Let’s Encrypt di Zimbra

Instalasi SSL Certificate Let’s Encrypt di Zimbra – Assalamualaikum, SSL Certificate pada zimbra sangat diperlukan sebagai pengaman jalur komunikasi dari sisi end user ke server. SSL Certificate umumnya bersifat komersial (berbayar). Namun apakah bisa kita menggunakan yang versi gratis? Tentu bisa. Berikut ialah panduan untuk Instalasi SSL Certificae Let’s Encrypt di Zimbra : Lakukan stop … Read more

Cara Menghapus List User Forwarding Zimbra

Cara Menghapus List User Forwarding Zimbra – Assalamualaikum, setelah kita mengetahui cara mendapatkan list user forwarding yang ada di zimbra. Kita memiliki kebutuhan untuk melakukan penghapusan list user forwarding tersebut dikarenakan policy yang ada tidak memperbolehkan melakukan forwarding ke domain external. Langkah pertama adalah membuat bash script dengan user root Tambahkan script berikutnya ke dalam … Read more

Cara Mendapatkan List User Forwarding di Zimbra

Cara Mendapatkan List User Forwarding di Zimbra – Assalamualaikum, Dalam beberapa kasus atau skenario, pengguna dapat menambahkan alamat email forwarding, fitur ini dapat digunakan untuk tujuan audit, tetapi kadang-kadang juga bisa menjadi masalah bagi beberapa Administrator. Pada artikel kali ini kita akan membahas cara mendapatkan list user forwarding di Zimbra menggunakan bash script. Dalam case … Read more